- Apotek OnlineAnda bisa memesan obat apa saja, kapan saja dan dimana saja.
- VoucherGunakan voucher diskon untuk mendapatkan potongan harga berlaku untuk semua kategori obat.
Poldan Mig 4 Kaplet
Rp 3.175 Rp 3.600Kode | AAT0015 |
Stok | Tersedia (30) |
Kategori | Analgesik & Antipiretik Tablet |
Poldan Mig 4 Kaplet
POLDAN MIG merupakan obat yang mengandung Paracetamol, Acetosal, dan Caffeine. Obat ini digunakan untuk meredakan demam, sakit kepala karena migrain, sakit gigi, sakit telinga, nyeri haid, dan nyeri ringan lainnya. Paracetamol merupakan analgetik dan antipiretik, Acetosal merupakan golongan obat Anti Inflamasi Non Steroid (AINS), dan Caffeine merupakan stimulan sistem saraf pusat untuk mencegah kantuk
Indikasi Umum
Meringankan sakit kepala derajat sedang dan migren
Komposisi
Paracetamol 400 mg, Acetylsalicylic Acid 250 mg, caffeine 65 mg
Dosis
3-4 kali sehari 1-2 kaplet. Maksimal : 8 kaplet/24 jam. Tidak untuk anak <12 thn
Aturan Pakai
Sesudah makan
Kontra Indikasi
Penderita yang hipersensitif terhadap paracetamol, acetosal atau obat AINS lainnya, pasien yang telah menjalani operasi jantung, pasien dengan gangguan ginjal, gangguan hati, asma, urtikaria, tukak saluran cerna, pasien asam urat
Perhatian
Penderita dengan gangguan fungsi hati,Penderita yang hipersensitif terhadap salah satu atau seluruh komponen obat
Efek Samping
Dosis besar dapat menyebabkan kerusakan hati
Segmentasi
Green
Kemasan
Dus, 1 Strip @ 4 Kaplet
Manufaktur
Sanbe Farma
No. Registrasi
BPOM: DBL0022231409A1
Tags: demam, migrain, pusing, sakit kepala
Poldan Mig 4 Kaplet
Berat | 100 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 424 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
0%
PANADOL EXTRA merupakan obat dengan kandungan Paracetamol dan Caffeine. Obat ini dapat digunakan untuk meringankan sakit kepala dan sakit gigi. Paracetamol sebagai analgetik, bekerja dengan meningkatkan ambang rasa sakit dan Caffeine bekerja dengan menghambat kerja reseptor adenosin sehingga mengurangi rasa nyeri. Indikasi Umum Obat ini digunakan untuk meringankan sakit kepala dan sakit gigi. Komposisi Tiap… selengkapnya
Rp 13.950 Rp 14.0008%
SANMOL merupakan obat dengan kandungan Paracetamol 500 mg. Obat ini digunakan untuk meringankan rasa sakit pada keadaan sakit kepala, sakit gigi dan menurunkan demam. Sanmol bekerja pada pusat pengatur suhu di hipotalamus untuk menurunkan suhu tubuh (antipiretik) serta menghambat sintesis prostaglandin sehingga dapat mengurangi nyeri ringan sampai sedang (analgesik). Indikasi Umum Obat ini digunakan untuk… selengkapnya
Rp 1.843 Rp 2.0008%
SUMAGESIC TABLET merupakan obat dengan kandungan Paracetamol 600 mg. Obat ini dapat digunakan untuk meringankan rasa sakit pada sakit kepala, sakit gigi, dan menurunkan demam. Paracetamol pada kandungan obat ini bekerja pada pusat pengatur suhu di hipotalamus untuk menurunkan suhu tubuh (antipiretik) serta menghambat sintesis prostaglandin sehingga dapat mengurangi nyeri ringan sampai sedang (analgesik). Indikasi… selengkapnya
Rp 2.767 Rp 3.000PARAMEX merupakan obat dengan kandungan Paracetamol, Propyphenazone, Caffeine, Dexchlorpheniramine maleate. Obat ini dapat digunakan untuk meringankan sakit kepala dan sakit gigi. Indikasi Umum Meringankan sakit kepala dan sakit gigi Komposisi Paracetamol 250 mg, Propyphenazone 150 mg, Caffeine 50 mg, Dexchlorpheniramine maleate 1 mg Dosis Dewasa dan anak-anak diatas 12 tahun : 2-3 kali sehari 1… selengkapnya
Rp 2.6908%
BODREX merupakan obat dengan kandungan Paracetamol dan Caffeine. Obat ini digunakan untuk meringankan sakit kepala, sakit gigi, dan menurunkan demam. Indikasi Umum Meringankan sakit kepala, sakit gigi dan menurunkan demam. Komposisi Caffeine 50 mg dan Paracetamol 600 mg. Dosis Dewasa dan anak lebih dari 12 tahun : 1 tablet, 3-4 kali sehari. Anak 6-12 tahun… selengkapnya
Rp 4.600 Rp 5.000DUMIN merupakan obat dengan kandungan Paracetamol 500 mg. Obat ini dapat digunakan untuk meredakan nyeri seperti sakit kepala, sakit gigi, nyeri otot dan demam. Indikasi Umum Meredakan sakit kepala, sakit gigi, nyeri otot, menurunkan demam yang menyertai flu & paska vaksinasi Komposisi Paracetamol 500 mg Dosis Dewasa: 1 – 2 kaplet, 3 sampai 4 kali… selengkapnya
Rp 7.6501%
SANMOL FORTE merupakan obat dengan kandungan Paracetamol 650 mg. Obat ini digunakan untuk meringankan rasa sakit pada keadaan sakit kepala, sakit gigi dan menurunkan demam. Sanmol Forte bekerja pada pusat pengatur suhu di hipotalamus untuk menurunkan suhu tubuh (antipiretik) serta menghambat sintesis prostaglandin sehingga dapat mengurangi nyeri ringan sampai sedang (analgetik). Indikasi Umum Obat ini… selengkapnya
Rp 4.962 Rp 5.000PRORIS TABLET mengandung Ibuprofen 200 mg. Ibuprofen merupakan obat yang memiliki sifat analgesik, anti-inflamasi dan antipiretik. Obat ini dapat digunakan untuk Nyeri ringan sampai sedang antara lain nyeri pada penyakit gigi atau pencabutan gigi, nyeri pasca bedah, sakit kepala, gejala artritis reumatoid, gejala osteoartritis, gejala juvenile artritis reumatoid, menurunkan demam pada anak. Indikasi Umum Nyeri… selengkapnya
Rp 12.5009%
BODREX MIGRA merupakan obat dengan kandungan Paracetamol, propyphenazone, caffeine. Obat ini dapat digunakan untuk meredakan sakit kepala pada migraine. Migraine ditandai dengan rasa sakit yang berdenyut di salah satu sisi kepala. Indikasi Umum Meredakan sakit kepala sebelah (migraine) Komposisi Paracetamol 350 mg, Propyphenazone 150 mg, Caffeine 50 mg. Dosis Dewasa : 3 kali sehari 1… selengkapnya
Rp 2.550 Rp 2.80012%
NEO RHEUMACYL merupakan obat dengan kandungan Paracetamol dan Ibuprofen. Obat ini dapat digunakan untuk meredakan nyeri otot, nyeri sendi, dan pegal linu. Paracetamol sebagai analgetik, bekerja dengan meningkatkan ambang rasa sakit dan sebagai antipiretik yang diduga bekerja langsung pada pusat pengatur panas di hipotalamus. Sedangkan Ibuprofen mempunyai efek anti inflamasi, analgesik dan antipiretik dan bekerja… selengkapnya
Rp 9.700 Rp 11.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.